Shadow

Tag: INACRAFT

Hari Pertama INACRAFT, Penjualan UMKM Binaan PLN UID Jaya Tembus 15 Juta Rupiah

Hari Pertama INACRAFT, Penjualan UMKM Binaan PLN UID Jaya Tembus 15 Juta Rupiah

Klik Hari ini
Jakarta, Klikterus.com – Hari pertama pameran The Jakarta International Handicraft Trade Fair (INACRAFT) 2024 yang berlangsung di Jakarta Convention Center, Senayan, menjadi momen yang membanggakan bagi UMKM binaan PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya. Lima UMKM unggulan binaan PLN berhasil mencatat penjualan yang signifikan, mencapai total Rp15 juta hanya dalam sehari, dengan lebih dari 90 barang terjual langsung di lokasi pameran. “Partisipasi UMKM binaan PLN Disjaya dalam pameran kerajinan terbesar di Indonesia ini menjadi bukti nyata bahwa produk-produk lokal berdaya saing tinggi dan diminati pasar,” ungkap General Manager PLN UID Jakarta Raya, Lasiran. Produk-produk seperti aksesoris daur ulang dari Hexagon, produk perawatan organik dari Secret Potion, tas kanvas bermoti...
5 Produk UMKM Binaan PLN UID Jakarta Raya Hadir dalam Pameran INACRAFT 2024

5 Produk UMKM Binaan PLN UID Jakarta Raya Hadir dalam Pameran INACRAFT 2024

Klik Hari ini
Jakarta, Klikterus.com – Lima produk unggulan UMKM binaan PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya turut ambil bagian dalam pameran The Jakarta International Handicraft Trade Fair (INACRAFT) 2024 yang berlangsung pada 2-6 Oktober 2024 di Jakarta Convention Center. Pameran INACRAFT merupakan ajang terbesar di Indonesia yang mempertemukan produk-produk kerajinan tangan unggulan dari berbagai daerah dan menjadi wadah bagi para pelaku UMKM untuk memperkenalkan produknya kepada pasar yang lebih luas, baik nasional maupun internasional. PLN UID Jakarta Raya turut mendukung lima UMKM binaan yang berfokus pada produk kerajinan tangan dengan nilai seni dan keberlanjutan lingkungan, yang sejalan dengan komitmen PLN dalam mendukung energi hijau dan ekonomi sirkular. Lima produk unggulan terseb...
20 UMKM Binaan Pertamina Kebanjiran Pesanan di INACRAFT 2024 Saat Pasarkan Produk Unggulan

20 UMKM Binaan Pertamina Kebanjiran Pesanan di INACRAFT 2024 Saat Pasarkan Produk Unggulan

Klik Hari ini
Jakarta, Klikterus.com - PT Pertamina (Persero) kembali melibatkan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) binaannya dalam pameran kerajinan terbesar di Asia Tenggara, International Handicraft Trade Fair (INACRAFT). Sebanyak 20 UMKM binaan memasarkan produk berkualitas tinggi di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, pada 2 – 6 Oktober 2024. VP Corporate Communication PT Pertamina (Persero) Fadjar Djoko Santoso mengungkapkan, UMKM Pertamina menghadirkan berbagai produk mulai dari fesyen, kerajinan, kecantikan, perhiasan, hingga perlengkapan dekorasi rumah yang unik khas Indonesia. Kehadiran produk lokal yang berdaya saing tinggi ini merupakan upaya Pertamina dalam mendukung pengembangan ekonomi kreatif di Indonesia. "Kami bangga 20 UMKM terbaik Pertamina dapat tampil di pameran internas...
UMKM Binaan Pertamina Sukses Meraih Transaksi Hingga Lebih Rp2,4 Miliar di Inacraft 2023

UMKM Binaan Pertamina Sukses Meraih Transaksi Hingga Lebih Rp2,4 Miliar di Inacraft 2023

Klik Hari ini
Jakarta, Klikterus.com - Hingga hari terakhir gelaran pameran produk kerajinan terbesar di Asia Tenggara, The Jakarta International Handicraft Trade Fair (Inacraft) 2023, UMKM binaan Pertamina membuktikan keunggulannya dengan sukses meraih transaksi hingga lebih Rp2,4 Miliar. “Transaksi yang diraih pada Inacraft 2023 ini merupakan salah satu bentuk kepercayaan masyarakat terhadap keunggulan produk lokal, saya yakin setelah pameran ini berakhir penjualan dan kerjasama dengan para buyer akan terus berkelanjutan,” ungkap VP Corporate Communication PT Pertamina (Persero), Fadjar Djoko Santoso. “Capaian tersebut dapat terealisasi karena dukungan dari berbagai pihak, salah satunya masyarakat karena kebanggaan dan kecintaannya terhadap produk dalam negeri dengan membeli dan menggunakan prod...
Jelang Penutupan INACRAFT 2022 UMKM Binaan Pertamina Berikan Berbagai Promo Menarik

Jelang Penutupan INACRAFT 2022 UMKM Binaan Pertamina Berikan Berbagai Promo Menarik

Klik Hari ini
Jakarta, Klikterus.com – Dua hari jelang penutupan INACRAFT 2022, pengunjung booth UMKM mitra binaan PT Pertamina (Persero) semakin dimanjakan dengan beragam promo menarik. Selain diskon up to 20%, belanja minimal Rp500 ribu, pelanggan berkesempatan mendapatkan kupon Lucky Dip. INACRAFT 2022 masih berlangsung di Jakarta Convention Centre (JCC). Hingga hari ke-3 ajang ini sudah dikunjungi lebih dari 9 ribu pengunjung. Respon positif juga dirasakan oleh booth UMKM Pertamina yang kebanjiran pengunjung dari pagi hingga malam hari. Vice President (VP) Corporate Communication PT Pertamina (Persero), Fajriyah Usman menerangkan tujuan Pertamina mengikutsertakan 24 Mitra Binaannya yaitu dalam rangka mendukung pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dan dalam rangka meningkatkan daya sain...