Shadow

Tag: sampah

Lewat Sosperda Pengelolaan Jasa Lingkungan Hidup Jawa Barat, Dewan Permadi Dalung Siap Dorong Bantuan Motor Sampah

Lewat Sosperda Pengelolaan Jasa Lingkungan Hidup Jawa Barat, Dewan Permadi Dalung Siap Dorong Bantuan Motor Sampah

Klik Daerah
Bogor, Klikterus.com - Anggota DPRD Jawa Barat daerah pemilihan (dapil) Kabupaten Bogor, H. Permadi Dalung menggelar sosialisasi Peraturan daerah (Perda) Nomor 5 tahun 2015 tentang Pengelolaan jasa lingkungan hidup, Jum'at (07/02/2025). Berlokasi di Desa Pasir Jambu, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Bogor, nampak ratusan orang memadati lokasi acara guna memperoleh informasi soal Perda Pengelolaan jasa lingkungan hidup Jawa Barat. Muhamad Taslih selaku warga RW 05 mengaku masalah sampah menjadi persoalan penting baik di wilayahnya maupun RW 06 di Desa Pasir Jambu. "Dilingkungan RW 05 dan 06 banyak yang membuang sampah di kali, karena tidak ada TPS, Kami ingin meminta tolong kepada pak Permadi untuk mengajukan ke Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bogor agar ada mobil sampah kelili...
Kirim 6 Ton Sampah Biomassa ke PLTU Lontar, PLN UID Jakarta Raya Dukung Energi Ramah Lingkungan

Kirim 6 Ton Sampah Biomassa ke PLTU Lontar, PLN UID Jakarta Raya Dukung Energi Ramah Lingkungan

Klik Hari ini
Jakarta, Klikterus.com — PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya berhasil mengirimkan 6 ton sampah biomassa yang berasal dari sampah organik ke Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Lontar. Sampah tersebut akan digunakan sebagai campuran Bahan Bakar Jumputan Padat (BBJP) yang dimanfaatkan untuk material co-firing di PLTU Lontar. Inisiatif ini merupakan langkah penting dalam mendukung pengelolaan sampah ramah lingkungan dan mengurangi emisi gas rumah kaca. Sampah biomassa yang dikirimkan ini dikumpulkan dari 16 Unit Pelaksana PLN UID Jakarta Raya. Sebelumnya, sampah organik di PLN UID Jakarta Raya belum dikelola secara optimal dan cenderung dibuang ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA), yang berkontribusi pada peningkatan emisi gas rumah kaca dari sektor limbah. Namun, berkat implement...
Kirim 6 Ton Sampah Biomassa ke PLTU Lontar, PLN UID Jakarta Raya Dukung Energi Ramah Lingkungan

Kirim 6 Ton Sampah Biomassa ke PLTU Lontar, PLN UID Jakarta Raya Dukung Energi Ramah Lingkungan

Klik Hari ini
Jakarta, Klikterus.com — PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya berhasil mengirimkan 6 ton sampah biomassa yang berasal dari sampah organik ke Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Lontar. Sampah tersebut akan digunakan sebagai campuran Bahan Bakar Jumputan Padat (BBJP) yang dimanfaatkan untuk material co-firing di PLTU Lontar. Inisiatif ini merupakan langkah penting dalam mendukung pengelolaan sampah ramah lingkungan dan mengurangi emisi gas rumah kaca. Sampah biomassa yang dikirimkan ini dikumpulkan dari 16 Unit Pelaksana PLN UID Jakarta Raya. Sebelumnya, sampah organik di PLN UID Jakarta Raya belum dikelola secara optimal dan cenderung dibuang ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA), yang berkontribusi pada peningkatan emisi gas rumah kaca dari sektor limbah. Namun, berkat implement...
Program TJSL Pertamina Mendapat Pujian Ibu Negara, Mengubah Sampah menjadi berkah

Program TJSL Pertamina Mendapat Pujian Ibu Negara, Mengubah Sampah menjadi berkah

Klik Hari ini
Penajam Paser Utara, Klikterus.com - Pertamina Group turut memeriahkan kegiatan Kunjungan Kerja Ibu Negara bersama Ibu-Ibu Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Indonesia Maju (OASE) dengan tajuk Pelatihan Pengolahan Sampah Rumah Tangga Menjadi Kompos dan Eco Enzyme di Kantor Kepala Desa Tengin Baru, Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara pada hari Kamis (12/09/2024). Dalam kegiatan tersebut, Pertamina Group menghadirkan program- program pengelolaan sampah yang dijadikan produk- produk bernilai manfaat bagi masyarakat, diantaranya Program Pelita Borneo binaan PT Kilang Pertamina Internasional unit V Balikpapan, Program Pusaka binaan PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur, Program Desa Energi Berdikari Wasteco binaan Pertamina Hulu Mahakam, Program Seraya Handycraft binaan PT Pertamina Patr...
Sampah Dibiarkan Pengelola, Curug Lewihejo Kumuh

Sampah Dibiarkan Pengelola, Curug Lewihejo Kumuh

Klik Hari ini, Klik Headline, Wisata
BOGOR - Persoalan sampah dampak dari bisnis wisata yang memanfaatkan panorama alam belum ditanggapi serius oleh pihak - pihak pengelola di kawasan perbatasan Desa Cibadak dan Desa Karang Tengah, Kabupaten Bogor. Secara geografis letak kawasan ini berada diketinggian sekitar 500 mdpl sampai 800mdpl yang merupakan kawasan pegunungan dan perbukitan. Pantauan di sepanjang kawasan permukiman penduduk belum ditemukan adanya aktifitas pengelolaan sampah dengan benar. Sehingga sampah berserakan berserakan ditempat yang tidak semestinya. Termasuk di lokasi wisata dan resort yang pada umumnya sampah yang dihasilkan dari aktifitas wisata cenderung dibakar atau ditimbun tanpa proses pemilahan sampah organik dan an organik. Demikian halnya keberadaan sampah yang belum dikelola secara benar dan...
Program Sampah Kita dari Pertamina Dukung Indonesia Bersih Sampah, Ubah Sampah Jadi Cuan

Program Sampah Kita dari Pertamina Dukung Indonesia Bersih Sampah, Ubah Sampah Jadi Cuan

Klik Hari ini
Jakarta, Klikterus.com - PT Pertamina (Persero) terus memperkuat komitmennya dalam mendukung upaya pemerintah menanggulangi sampah melalui program Sampah Kita. Program Sampah Kita yang merupakan bagian dari program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL/CSR) perusahaan, bertujuan untuk mengedukasi masyarakat dengan mengubah sampah menjadi produk yang mempunyai nilai ekonomi. Program ini diharapkan dapat mendukung target pemerintah untuk mencapai Indonesia Bersih Sampah 2025. Program Sampah Kita memiliki target untuk berkontribusi aktif dalam pengurangan sampah sebesar 30% dan penanganan sampah sebesar 70%. Bertepatan dengan Hari Peringatan Sampah Nasional (HPSN) 2024 yang mengambil tema “Atasi Sampah Plastik dengan Produktif”, Pertamina menaruh perhatian lebih dengan menggelontorkan...
Limbah Plastik Bisa Bisa Dimanfaatkan dan Menjadi Cuan

Limbah Plastik Bisa Bisa Dimanfaatkan dan Menjadi Cuan

Klik Hari ini
Klikterus.com - Fenomena panic buying semasa Covid-19 jadi biang keladi pembelian besar-besaran, terutama pada kebutuhan alat kesehatan dan stok pangan. Ambil contoh mie instan, penjualannya meroket dari 12,5 miliar bungkus pada tahun 2019 menjadi 13,3 miliar bungkus pada tahun 2021. Tahun 2022, World Instant Noodles Association mencatat konsumsi lagi-lagi meningkat mencapai 14,3 miliar bungkus. Celakanya konsumsi produk kemasan yang meningkat, berdampak pada produksi sampah plastik. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan mendapati kenaikan jumlah sampah plastik dari 11,6 juta ton pada 2021 menjadi 12,54 juta ton di tahun 2022. Edi Rivai, Wakil Ketua Asosiasi Industri Olefin Aromatik dan Plastik Indonesia menyebutkan bahwa tingginya sampah plastik juga dipengaruhi oleh kapasitas pen...
Melalui Desa Energi Berdikari di Jambi, PTK Kembangkan Pengelolaan Sampah Berbasis Energi Bersih

Melalui Desa Energi Berdikari di Jambi, PTK Kembangkan Pengelolaan Sampah Berbasis Energi Bersih

Klik Hari ini
Jambi, Klikterus.com - PT Pertamina Trans Kontinental (PTK) yang merupakan anak usaha dari PT Pertamina International Shipping (PIS), Sub Holding Integrated Marine Logistics (SH IML) resmi meluncurkan Program Desa Energi Berdikari di Kelurahan Tanjungsari, Kota Jambi, pada 24 Oktober 2023 lalu. Program Desa Energi Berdikari ini merupakan salah bentuk Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) PTK di bawah pilar Pertamina Transko Care Environment, yaitu program TJSL yang berfokus pada pelestarian lingkungan. Desa Energi Berdikari Jambi ini sebelumnya merupakan rumah bank sampah Omah Sinau yang dikembangkanuntuk memberikan manfaat lebih banyak bagi masyarakat sekitar. Sebelum menjadi Desa Energi Berdikari, selama 2 tahun terakhir bank sampah ini telah mengelola sampah anorganik yang d...
Aksi Bersih Pantai Upaya Bangkitkan Kesadaran Kolektif Tangani Sampah

Aksi Bersih Pantai Upaya Bangkitkan Kesadaran Kolektif Tangani Sampah

Klik Daerah, Klik Hari ini, Klik Headline
Tanggerang - Wakil Menteri LHK Alue Dohong memimpin kegiatan bersih pantai atau coastal clean up, di kawasan pantai Tanjung Pasir, Tangerang, Provinsi Banten, Sabtu (12/3/2022). Kegiatan ini merupakan rangkaian agenda Peringatan Hari Bakti Rimbawan Tahun 2022 sekaligus menyongsong Presidensi G20 Indonesia. "Kegiatan ini merupakan bagian upaya kita menumbuhkan kesadaran semua pihak, supaya terus membersihkan pantai kita agar bebas dari polusi plastik dan polutan lain," kata Wamen Alue. KLHK melakukan pemantauan sampah laut pada tahun 2021 yant dilaksanakan di 23 provinsi, 24 Kabupaten/kota dan 46 pantai. Berdasarkan hasil analisis data pemantauan, sampah yang paling banyak dijumpai dan memiliki kepadatan tertinggi dari semua lokasi pada tahun 2021 berasal dari jenis plastik sebesar 44...
Saatnya Kaum Millenial menjadi pionir entrepreneur melalui daur ulang sampah di masa transisi New Normal

Saatnya Kaum Millenial menjadi pionir entrepreneur melalui daur ulang sampah di masa transisi New Normal

Klik Hari ini, Klik Headline
Siapa kira produk-produk yang biasa kita buang dalam keseharian kita ternyata mampu memiliki nilai ekonomis. Seorang entrepreneur Millenial Munis Zaini mencoba di tengah situasi pandemi ini melakukan berbagai kreativitas mengolah berbagai produk yang dibuang di rumahnya menjadi kerajinan yang menarik mulai dari hiasan. Gantungan dan berbagai souvenir dihasilkannya dari barang barang bekas dan menjadi nilai ekonomis bahkan tidak tidak segan ia menularkan kreativitasnya kepada lingkungan dan komunitas lain. Dalam kesempatan diskusi webinar ia memberikan banyak inspirasi dari produk produk yang dihasilkannya karena memiliki nilai seni dan daya tarik serta manfaat untuk digunakan sehari hari. banyak pengiat lingkungan yang kreatif dalam mendaur ulang produk sampah sehingga mampu mendatangka...