Shadow

Tag: Pelanggan Tirta Kahuripan

Pencurian Meter Air Pelanggan Tirta Kahuripan Marak di Bogor Barat

Pencurian Meter Air Pelanggan Tirta Kahuripan Marak di Bogor Barat

Klik Bisnis, Klik Bogor, Klik Headline
Bogor - Aksi pencurian meter air milik pelanggan Perumda Air Minum Tirta Kahuripan sedang marak di wilayah Bogor Barat khususnya di wilayah pelayanan cabang Leuwiliang Perumda Air Minum Tirta Kahuripan yang mencakup Kecamatan Ciampea, Cibungbulang dan Leuwiliang. Sebelumnya pada 23 Januari 2024 yang lalu, Perumda Air Minum Tirta Kahuripan telah berkoordinasi dengan Polsek beserta Babinsa dan Bhabinkamtibmas dari tiga kecamatan terkait aksi pencurian tersebut dan diketahui setahun ini saja sudah 91 kejadian pencurian meter milik pelanggan Perumda Air Minum Tirta Kahuripan. Sementara itu Kasat Samapta Polres Bogor, AKP Yogi Nugraha dalam sosialisasi pencegahan meter air di acara podcast Perumda Air Minum Tirta Kahuripan mengaku telah mendapat laporan dari polsek setempat atas kejadian terse...
Ingin Kembali Menjadi Pelanggan Tirta Kahuripan?

Ingin Kembali Menjadi Pelanggan Tirta Kahuripan?

Klik Bogor, Klik Hari ini, Klik Headline
Cibinong (9/10/2023) – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi musim hujan di wilayah Kabupaten Bogor akan mundur hingga bulan November, sehingga dampak kekeringan seperti air sumur yang mengering semakin terasa oleh masyarakat yang belum memilik akses air bersih perpipaan dari Perumda Air Minum Tirta Kahuripan. Oleh karena itu Perumda Air Minum Tirta Kahuripan memberikan program diskon penyambungan kembali kepada pelanggan yang instalasi meternya sudah diangkat atau dibongkar untuk mendapatkan kembali akses pelayanan air bersih yang sehat dan efisien dengan biaya yang relatif lebih murah. Abdul Somad selaku Direktur Umum Perumda Air Minum Tirta Kahuripan menjelaskan bahwa program tersebut untuk mendukung program pemerintah daerah yakni memberikan akses air be...