Shadow

Tag: kemkominfo

Sepanjang Agustus 2018 – April 2019 Kemkominfo Temukan 486 Berita Hoaks

Sepanjang Agustus 2018 – April 2019 Kemkominfo Temukan 486 Berita Hoaks

Klik Hari ini, Klik Headline, Klik Nasional
Klik Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) berhasil menngidentifikasi sebanyak 486 hoaks, kabar bohong, dan berita palsu selama bulan April 2019. Dengan demikian, total jumlah hoaks yang sudah dikais, diidentifikasi, diverifikasi, dan divalidasi oleh Kemkominfo menjadi 1.731 hoaks selama periode Agustus 2018 sampai dengan April 2019. Dalam keterangan tertulis Kemkominfo di Jakarta, Rabu (1/5/2019), disebutkan bahwa dari 486 hoaks selama April 2019 tersebut terdapat 209 hoaks kategoti politik. Sehingga total hoaks kategori politik yang diidentifikasi, diverifikasi, dan divalidasi oleh Kemkominfo menjadi 620 hoaks. Hoaks politik antara lain berupa kabar bohong yang menyerang pasangan calon presiden dan wakil presiden, partai politik peserta pemilu, maupun penyel...
Jelang Pemilu, Kemkominfo Perketat Pengawasan Berita Hoaks

Jelang Pemilu, Kemkominfo Perketat Pengawasan Berita Hoaks

Klik Hari ini, Klik Headline, Klik Pemerintahan & Politik
Klik Jakarta - Dua hari menjelang hari pemungutan suara Pemilu 2019, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) bersama dengan Satgas melakukan pengawasan dan pengaisan terhadap konten-konten di media sosial, terutama yang berkaitan dengan Pilpres maupun Pileg. Menkominfo Rudiantara mengatakan, pihaknya menggunakan dua pendekatan dalam mengawasi konten tersebut, yakni melakukan pengaisan terhadap konten hoaks yang berjalan setiap harinya, serta pengawasan konten khusus pada masa tenang pemilu. Terkait masa tenang pemilu yang ditetapkan oleh KPU, Menkominfo mengatakan pengawasan konten hoaks mengacu pada Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017. "Bersama dengan Bawaslu (Badan Pengawas Pemilu), kami (Kemkominfo) melakukan pengaisan setiap hari atas konten-konten yang diduga melangg...
Perangi Hoaks, Kemkominfo Luncurkan Aplikasi Layanan Chatbot

Perangi Hoaks, Kemkominfo Luncurkan Aplikasi Layanan Chatbot

Klik Hari ini, Klik Headline, Klik Nasional
  Klik Jakarta - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) meluncurkan aplikasi layanan chatbot guna memerangi hoaks yang masih marak terjadi hingga meresahkan masyarakat. Direktur Jenderal Aplikasi Informatika Kemkominfo Semuel Abrijani Pangerapan mengatakan, layanan yang diberi nama Chatbot Antihoaks ini merupakan hasil kerja sama dengan Prosa sebagai salah satu Startup. “Hari ini kita akan launching sebuah aplikasi untuk memverifikasi artikel-artikel yang beredar di chating platform media sosial,” ungkap Semuel dalam konferensi pers di Press Room Kemkominfo, Jakarta, Jumat (12/4/2019) Semuel mengatakan, layanan Chatbot yang disediakan saat ini masih bisa digunakan untuk platform Telegram. Sementara untuk platform lainnya, Kemkominfo akan berupaya untuk sec...