
CBA Endus Aroma Korupsi Dana Porda Jabar XIII
Klik Bogor - Direktur Eksekutif Center for Badget Analysis (CBA) Uchok Sky Khadafi mengatakan, masalah transparansi anggaran Rp 155 miliar yang bersumber dari uang rakyat. Untuk Pekan Olahraga Daerah (Porda) XIII Jawa Barat (Jabar) di Kabupaten Bogor. Maka pihaknya mendesak agar realisaai dana Porda itu, harus segera disidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Guna memanggil para Pejabat Pemkab Bogor yang terlibat dalam pengelolaan dana mencapai miliaran itu.
“Sebab ada baiknya juga KPK menggandeng auditor Negara seperti Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Supaya melakukan audit, atas adanya potensi kerugian negara tersebut,” tegas Uchok saat dihubungi bogorOnline.com Minggu (21/10/18).
Sebelumnya, Ketua Harian PB Porda Rustandi mengatakan, bila masyarakat meragukan soal keterbukaan dana...