Shadow

Tag: Malam apresiasi

Indonesia Gelar Malam Apresiasi di Pakistan

Indonesia Gelar Malam Apresiasi di Pakistan

Klik Hari ini, Klik Headline, Klik Internasional
Rawalpindi, Pakistan – KBRI Islamabad menyelenggarakan acara malam apresiasi dengan mengundang kalangan komunitas bisnis dan friends of Indonesia dan ASEAN di Pakistan. Kegiatan ini diselenggarakan sebagai penghargaan atas kerja sama dalam mendukung KBRI Islamabad meningkatkan kerja sama bilateral khususnya perdagangan dan investasi (27/10/2021). Kegiatan tersebut dikaitkan dengan peringatan HUT RI ke-76 dan peringatan HUT ASEAN ke-54 di Rawalpindi. Resepsi dihadiri para pelaku usaha Pakistan yang tergabung dalam Kamar dagang dan Industri dari kota Rawalpini dan Islamabad. Diantara mereka yang hadir adalah Duta Besar negara-negara ASEAN yaitu Brunei Darusalam, Malaysia, Philipina, Thailand, Myanmar dan Vietnam yang tergabung dalam ASEAN Committee in Islamabad (ACI). Duta Besar RI untuk P...