
Tingkatkan Pelayanan Bagi Pasien, RS Premier Bintaro Perkenalkan Teknologi Barunya MRI 3 Tesla
Bintaro, Klikterus.com - Rumah Sakit (RS) Premier Bintaro mengadakan media gathering sekaligus mengenalkan teknologi terbaru mereka yaitu MRI 3 Slice di ruang Krakatau, RS Premier Bintaro, jalan Muhammad Husni Thamrin, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan, Selasa (26/07/2022).
Dalam acara tersebut narasumber pertama dr. Riris Himawati, Sp. Rad mengatakan bahwa MRI 3 Tesla milik RS Premier Bintaro sudah dilengkapi dengan artificial intelligence yaitu kecerdasan buatan dan juga deep learning serta aircoil yang fleksibel dan softwarenya terlengkap sejauh ini yang ada di Indonesia.
Sementara itu narasumber kedua dr. Radityo Utomo, Sp.Rad (K) RI mengungkapkan bahwa dengan penggunaan artificial intelligence pada MRI 3 Tesla yang dimiliki RS Premier Bintaro saat ini sangat membantu...