Shadow

Tag: Greenwood

Wonderkid Duo Manchester Dicoret Dari Inggris

Wonderkid Duo Manchester Dicoret Dari Inggris

Klik Hari ini, Klik Internasional, Klik Olahraga
Reporter : Adityaputra Dewantara Jelang laga lawan Denmark di UEFA Nations League 2020/2021. Tim nasional Inggris harus kehilangan dua pemain mudanya akibat tindakan indisipliner kedua pemainnya. Wonderkid duo Manchester, Phil Foden (Manchester City) dan Mason Greenwood (Manchester United) harus rela di coret dari squad tim nasional Inggris. Hal itu terjadi karena kedua pemain tersebut melakukan ulah indisipliner dengan membawa wanita ke kamar hotelnya tempat para squad tim nasional Inggris melakukan pemusatan latihan guna melawan Islandia dan Denmark di penyisihan grup UEFA Nations League 2020/2021. Skandal tersebut diketahui setelah rekaman video keduanya bocor ke publik. Pada video yang diambil salah satu gadis di dalam kamar hotel, tampak Greenwood dan Foden duduk santai denga...