Shadow

Tag: Paket Sembako

Pertamina dan Kementerian BUMN Tebar 1.000 Paket Sembako Murah untuk Bangkitkan Energi Kebersamaan di Bulan Ramadan

Pertamina dan Kementerian BUMN Tebar 1.000 Paket Sembako Murah untuk Bangkitkan Energi Kebersamaan di Bulan Ramadan

Klik Hari ini
JAKARTA, Klikterus.com - Pertamina bersama Kementerian BUMN kembali menyelenggarakan kegiatan Safari Ramadan BUMN 2024, di Yayasan Pondok Pesantren Al Wathoniyah 43, Kelurahan Rorotan, Jakarta Utara, pada Kamis, 21 Maret 2024. Kegiatan ini digelar untuk memberikan kebermanfaatan dan berkah di Bulan Suci Ramadan bagi masyarakar sekitar dalam semangat energi kebersamaan. Sebanyak 1.000 paket sembako murah disalurkan untuk masyarakat Kelurahan Rorotan. Paket sembako yang dijual dengan harga Rp75.000 tersebut terdiri dari beras 5 Kg, minyak 1 liter dan gula 1 Kg. Penyaluran paket sembako murah ini disambut dengan antusias oleh warga sekitar Yayasan Pondok Pesantren Al Wathoniyah 43. Keberadaan bazar sembako murah ini memberikan kesempatan kepada warga untuk mendapatkan kebutuhan pokok de...