Shadow

Tag: menenagkan

5 Warna Ini Miliki Efek Menenangkan

Klik Hari ini
Reporter: Nurfitri Okinawa Setelah seharian melakukan aktifitas tentu saja kita membutuhkan ketenangan. Sebagai salah satu cara untuk megembalikan energi dari dalam tubuh, otak yang kembali tenang menjadi poin penting. Pemilihan warna untuk dinding rumah menjadi salah satu pemicunya. Dengan memiliki warna menangkan dapat menenangkan kembali pikiran. Jangan sampai salah memilih warna yang memliki dampak sebaliknya, berikut 5 warna yang bisa menjadi pilihan. Biru Senada dengan warna langit dan laut, warna biru memiliki efek yang menenangkan sehingga cocok untuk diaplikasikan di kamar tidur. Efek menangkan yang dimiliki warna biru dipercaya dapat membuat tidur lebih nyenyak. Diperlukan pemilihan warna biru yang tepat, coba pilih warna biru pastel. Hijau Warna yan...