Shadow

Tag: Letusan

Awan Panas Letusan Gunung Merapi Dengan Tinggi Kolom 3.000 Meter

Awan Panas Letusan Gunung Merapi Dengan Tinggi Kolom 3.000 Meter

Klik Hari ini
KlikJakarta - Kepala Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) Hanik Humaida mengatakan awan panas letusan Gunung Merapi dengan tinggi kolom 3.000 meter pada Senin kembali disebabkan oleh tekanan akumulasi gas dari dalam gunung, sama dengan letusan pada 22 September. "Karakternya sama dengan yang 22 September, cuma ini agak sedikit besar. Kemarin tinggi kolom 800 meter yang ini 3.000 meter," kata Hanik saat ditemui di Kantor BPPTKG, Yogyakarta, Senin (13/10/2019) malam. Menurut Hanik, akumulasi gas vulkanik itu masih akan terus terjadi karena Gunung Merapi masih terus berproses. Hal itu sekaligus menandakan bahwa hingga saat ini aktivitas di dalam gunung itu masih hidup. "Akumulasi gas masih terus terjadi sehingga sewaktu-waktu bisa meletus," kata Han...