Shadow

Tag: Kepuasan Pelanggan

Survei Kepuasan Pelanggan Tirta Kahuripan, Kapan dan Untuk Apa?

Survei Kepuasan Pelanggan Tirta Kahuripan, Kapan dan Untuk Apa?

Klik Bisnis, Klik Bogor, Klik Hari ini, Klik Headline
Cibinong, Bogor. Meskipun sebagai satu-satunya perusahaan pengelola air minum untuk masyarakat Kabupaten Bogor tidak membuat Perumda Air Minum Tirta Kahuripan tutup mata dalam mengetahui posisi tingkat kepuasan pelanggannya. Tentunya hal tersebut dapat diketahui dengan menilai korelasi antara harapan yang diinginkan dan kualitas pelayanan yang didapat terhadap kepuasan pelanggannya. Direktur Umum, Abdul Somad, menyampaikan bahwa di era globalisasi teknologi dan informasi membuat dunia bisnis semakin dinamis dan bergerak cepat, sehingga mengetahui tingkat kepuasan pelanggan sangat penting untuk mempertahankan kelangsungan hidup bisnis dalam jangka panjang. “Tentunya hal tersebut harus disikapi serius dan tepat sasaran, Survei Kepuasan Pelanggan (SKP) kali ini akan merinci faktor penentu k...
Begini Survei Kepuasan Pelanggan Perumda Tirta Pakuan yang di Rilis Universitas Pakuan

Begini Survei Kepuasan Pelanggan Perumda Tirta Pakuan yang di Rilis Universitas Pakuan

Klik Bogor, Klik Daerah, Klik Hari ini, Klik Headline
  Klikterus.com - Universitas Pakuan (Unpak) merilis survei kepuasan pelanggan Perumda Tirta Pakuan Kota Bogor tahun 2023 di Gedung Rektorat Unpak pada Rabu 27 Desember 2023 siang. Hasil survei yang dilakukan kepada 3.000 lebih pelanggan Tirta Pakuan menunjukkan nilai sangat baik, namun ada beberapa catatan rekomendasi untuk perbaikan pelayanan agar lebih baik lagi Ditahun 2024. Ketua Tim Survei Kepuasan Pelanggan Perumda Tirta Pakuan dari Unpak, Dr. Herman menuturkan, untuk mengetahui seberapa baik kinerja Peurmda Tirta Pakuan, perlu dilakukan melalui Customer Satisfaction Survey (CSS). Sehingga bisa terlihat pemantauan dan pengukuran kepuasaan pelanggan. Kajian kali ini dilakukan dengan melakukan survei secara langsung kepada pelanggan Tirta Pakuan "Survei dilakukan men...