Shadow

Tag: Asia Tenggara

Pertamina Patra Niaga Tersertifikasi Internasional Distribusi SAF, Pertama di Asia Tenggara

Pertamina Patra Niaga Tersertifikasi Internasional Distribusi SAF, Pertama di Asia Tenggara

Klik Hari ini
Jakarta, Klikterus.com - PT Pertamina Patra Niaga kembali menunjukkan komitmennya terhadap keberlanjutan dengan memperoleh sertifikasi International Sustainability and Carbon Certification (ISCC) untuk Carbon Offsetting and Reduction Scheme for International Aviation (CORSIA) dan Renewable Energy Directive-European Union (RED-EU). Ini menandai langkah penting dalam penyediaan Sustainable Aviation Fuel (SAF) di Asia Tenggara, sekaligus memperkuat posisinya sebagai pelopor di industri penerbangan yang berkomitmen pada pengurangan emisi karbon global. Direktur Pemasaran Pusat dan Niaga PT Pertamina Patra Niaga, Maya Kusmaya, mengungkapkan bahwa pencapaian ini adalah bukti dedikasi perusahaan dalam mendukung transisi menuju bahan bakar yang lebih ramah lingkungan. "Dengan sertifikasi ini, P...
Pertamina International Shipping Jadi Top Tier Pengangkut LPG Asia Tenggara dengan Menambah Dua Tanker Gas Raksasa

Pertamina International Shipping Jadi Top Tier Pengangkut LPG Asia Tenggara dengan Menambah Dua Tanker Gas Raksasa

Klik Hari ini
Geoje, Korea Selatan, Klikterus.com - PT Pertamina International Shipping (PIS) kembali memperkuat posisinya sebagai pengangkut LPG 'top tier' di Asia Tenggara dengan menambah dua kapal tanker gas raksasa Very Large Gas Carrier (VLGC), yakni Pertamina Gas Caspia dan Pertamina Gas Dahlia. Dua VLGC baru tersebut akan dioptimalkan untuk mengangkut komoditas LPG dan petrokimia berupa propylene maupun amonia, serta ditujukan untuk perdagangan di rute internasional. Memiliki panjang sekitar 300 meter atau setara 2 kali lapangan bola dan kapasitas sebesar 91.000 m3, VLGC Pertamina Gas Caspia dan Pertamina Gas Dahlia diproduksi oleh salah satu galangan kapal terbesar dunia yakni Hanhwa Ocean, Korea Selatan. Peluncuran VLGC Pertamina Gas Caspia dan Pertamina Gas Dahlia berlangsung di galan...
Tekan Emisi Karbon 3,3 Juta Ton Per Tahun, PLTGU Jawa-1 Terbesar di Asia Tenggara Siap Beroperasi Penuh

Tekan Emisi Karbon 3,3 Juta Ton Per Tahun, PLTGU Jawa-1 Terbesar di Asia Tenggara Siap Beroperasi Penuh

Klik Hari ini
Karawang, Klikterus.com – Pembangkit Listrik Gas Uap (PLTGU) Jawa-1 dengan kapasitas 1760 MW siap beroperasi secara penuh setelah melewati serangkaian test seperti plant reliability run & net dependable capacity test tepat pada Jumat (29/3). Dengan dilewatinya rangkaian proses tersebut, nantinya Indonesia akan resmi memiliki pembangkit integrated terbesar di Asia Tenggara yang dilengkapi dengan regasification system. PLTGU Jawa-1 dikelola oleh PT Jawa Satu Power (JSP) yang dimiliki oleh konsorsium antara Pertamina New & Renewable Energy (Pertamina NRE) dengan kepemilikan 40 persen, Marubeni 40 persen, dan Sojitz 20 persen. Dalam kesempatan yang penting ini, CEO Pertamina NRE John Anis menyatakan apresiasinya yang luar biasa kepada seluruh jajaran manajemen dan perwira JSP atas d...